Kementerian Sosial RI Bersama Inkubator Bisnis Tenologi (IBT) Lembaga Penelitian dan Pengandian Kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Muhammadiyah Jambi Melakukan Uji Petik ke Lokasi KPM PKH Untuk diberikan Pendampingan Usaha Melalui Kegiatan Program Kewirausahaan yang Akan dilakukan oleh IBT LPPM UM Jambi bersama Dinas Sosial Provinsi Jambi dan Dinas Sosial Kota Jambi.